detikNewsJumat, 03 Jul 2020 17:32 WIB
Hii... Anak-anak di Makassar Belajar di Atas Kuburan
Sejumlah anak di Makassar belajar di Tempat Pemakaman Umum (TPU). Di sana didirikan Rumah Pendidikan untuk bantu anak-anak belajar di masa pandemi COVID-19.












































