
Jusuf Hamka Benarkan Pintu Tol Krukut Rusak Tersambar Petir
Dirut PT Citra Waspphutowa M. Jusuf Hamka selaku pengelola jalan tol Desari menyebut dua gardu di pintu keluar Krukut 1 rusak akibat tersambar petir.
Dirut PT Citra Waspphutowa M. Jusuf Hamka selaku pengelola jalan tol Desari menyebut dua gardu di pintu keluar Krukut 1 rusak akibat tersambar petir.
Akbar Rais mengakui rombongannya mengambil dokumentasi di tol, tetapi tidak sampai berhenti. Ia juga mengakui pengambilan dokumentasi tak izin pengelola.
Satuan PJR Polda Metro Jaya menegur pengemudi mobil mewah yang foto-foto di tengah jalan Tol Depok-Antasari, persisnya di KM 02+400 Tol Andara, Jakarta Selatan.
Sejumlah mobil mewah diberhentikan polisi. Lantaran membuat kemacetan saat melakukan sesi dokumentasi di ruas Tol Andara pada Minggu (23/1).
Rombongan mobil mewah ditegur polisi gegara mengambil dokumentasi di tengah Tol Andara. Begini penampakannya.
Pengadilan Negeri Jakarta Selatan menolak gugatan Tommy Soeharto terkait lahan pada Tol Depok-Antasari (Desari). Konon gedung ini yang jadi pangkal gugatan itu.
PN Jaksel menolak gugatan putra Presiden ke-2 Indonesia Soeharto, Hutomo Mandala Putra alias Tommy Soeharto terkait lahan pada Tol Desari.
Tiang-tiang yang berdiri di badan jalan dekat Tol Brigif akhirnya dicabut. Sebelumnya, tiang-tiang tersebut berada di tengah Jl Erha dan berisiko bikin celaka.
PLN berkoordinasi dengan Pemkot Depok untuk memindahkan tiang-tiang listrik yang ada di badan jalan dekat Tol Brigif. Ada belasan tiang yang bakal dipindahkan.
Saat ini tiang memang belum dipindah dari badan Jl Erha dekat Tol Brigif, namun proses pemindahan kabel mulai dilakukan.