
Perkiraan Biaya Meninggikan Rumah yang Rawan Banjir
Hujan deras menyebabkan genangan air, terutama di wilayah rawan banjir. Meninggikan rumah bisa jadi solusi rumah rawan banjir. Simak biaya dan tipsnya di sini.
Hujan deras menyebabkan genangan air, terutama di wilayah rawan banjir. Meninggikan rumah bisa jadi solusi rumah rawan banjir. Simak biaya dan tipsnya di sini.
Banjir besar di kawasan Jabodetabek pada awal tahun 2020 ini tak hanya merendam rumah warga, di beberapa tempat banyak mobil yang terendam air, bahkan hanyut.