
Pemred Tirto dan Tempo.co Laporkan Peretasan Situs ke Polda Metro
Situs berita Tempo.co dan Tirto diretas pada Jumat (21/8) lalu. Kasus ini pun dilaporkan ke polisi oleh pemimpin redaksi kedua media tersebut.
Situs berita Tempo.co dan Tirto diretas pada Jumat (21/8) lalu. Kasus ini pun dilaporkan ke polisi oleh pemimpin redaksi kedua media tersebut.
Pemred Tempo.co Setri Yasra mengungkapkan, saat situs diretas, ada tulisan serangan hingga pemutaran lagu 'Gugur Bunga' di laman mereka.
Pemred menduga peretasan situs berita Tempo.co berkaitan dengan pelibatan influencer dalam mengkampanyekan RUU Omnibus Law Cipta Kerja.
Sidang gugatan perdata yang diajukan Menteri Pertanian (Mentan) terhadap majalah Tempo kembali ditunda karena berkas administrasi penggugat belum lengkap.
Mentan menggugat majalah Tempo dengan nilai Rp 100 miliar lebih. MBM Tempo digugat karena tulisan investigasi: 'Swasembada Gula Cara Amran dan Isam'.
Sidang lanjutan gugatan perdata yang diajukan Menteri Pertanian RI terhadap Tempo bakal digelar hari ini. Sidang tersebut diagendakan pemanggilan para pihak.
Menteri Pertanian menggugat majalah Tempo dengan nilai Rp 100 miliar lebih. Tempo digugat karena tulisan investigasi: 'Swasembada Gula Cara Amran dan Isam'.
Majalah Tempo memastikan tidak pernah membuat revisi cover majalah berjudul 'Saya Percaya Presiden', sebagaimana narasi yang beredar di aplikasi percakapan.
Sejumlah relawan Jokowi Mania datangi kantor Dewan Pers, Jakarta. Mereka datang untuk mengadu kepada Dewan Pers terkait sampul majalah Tempo edisi pekan ini.
Jokowi Mania (JoMan) melaporkan Majalah Tempo kepada Dewan Pers. Pihak Majalah Tempo pun membantah pihaknya telah menghina Jokowi lewat cover siluet Pinokio.