detikFoodJumat, 05 Jul 2019 16:30 WIB Pulang Kantor Bisa Santai Sambil Makan Enak di 5 Resto di Citos Cilandak Town Square (Citos) jadi salah satu mall yang tak pernah sepi kala akhir pekan. Kalau hari ini ingin santai sambil makan enak, di sini tempatnya.