
Hunian Sementara Korban Tanah Gerak di Sirampog Brebes Kebanjiran
Sehari setelah dipindah ke hunian sementara, korban tanah gerak di Sirampog, Brebes, menghadapi banjir.
Sehari setelah dipindah ke hunian sementara, korban tanah gerak di Sirampog, Brebes, menghadapi banjir.
Para pengungsi bencana tanah gerak di Sirampog, Brebes, hari ini mulai pindah dari tenda pengungsian ke hunian sementara.
Polres Brebes memberi trauma healing ke anak-anak dan warga lansia korban tanah bergerak di Kecamatan Sirampog. Juga ada bantuan tenda pengungsian dan sandang.
BPBD Brebes mengungkap hasil kajian Badan Geologi terhadap tiga dukuh di Desa Sridadi, Kecamatan Sirampog berada di mahkota longsor. Apa rekomendasinya?
Pembongkaran rumah rusak akibat tanah gerak di Sridadi, Sirampog, Brebes, terkendala cuaca. Medan yang terjal dan licin bila turun hujan menyulitkan relawan.