
Belajar Tekun dari Pria Sukabumi yang Tabung 400 Kg Koin di Drum
Sadikin, mekanik dari Sukabumi, menabung uang receh dalam drum selama 8 tahun hingga mencapai 400 kg dan Rp 70 juta.
Sadikin, mekanik dari Sukabumi, menabung uang receh dalam drum selama 8 tahun hingga mencapai 400 kg dan Rp 70 juta.
Sadikin, pemilik bengkel di Sukabumi, membagikan kisah menabung koin selama 8 tahun hingga mencapai Rp 70 juta. Butuh 8 orang untuk menghitungnya.