
260 Titik Sumur Tua di Blora Ternyata Bisa Hasilkan 206 Barel Minyak Per Hari
Pertamina EP Cepu mengelola 260 titik sumur tua yang mampu menghasilkan 206 barel minyak mentah per harinya.
Pertamina EP Cepu mengelola 260 titik sumur tua yang mampu menghasilkan 206 barel minyak mentah per harinya.
Warga Ngraho, Kecamatan Kedungtuban, Blora digemparkan dengan adanya sumur minyak tua di wilayah hutan itu menyemburkan lumpur dan latung atau minyak mentah.