detikNewsMinggu, 05 Mar 2017 03:39 WIB
Kompolnas Harap Polri Jamin Karier Pasukan yang Pulang dari Sudan
Personel yang tergabung dalam pasukan perdamaian FPU VIII Indonesia segera tiba setelah ditahan Sudan. Kompolnas berharap Polri bisa jamin karier mereka.












































