detikBaliSenin, 05 Des 2022 12:20 WIB Cerita Sopir Truk di Karangasem, Tak Kerja 4 Hari gegara Solar Langka Sejumlah sopir truk di Karangasem, Bali, mengeluhkan langkanya bahan bakar minyak jenis solar. Beberapa di antara mereka tak bisa bekerja berhari-hari.