detikJatimSelasa, 25 Mar 2025 17:10 WIB SMA Pamong Praja Milik Pemprov Jatim Sudah Buka Pendaftaran, Ini Jadwalnya Pemprov Jatim luncurkan SMA Pamong Praja di Bojonegoro, kerja sama dengan IPDN. Pendaftaran dibuka hingga 17 April 2025 untuk 200 siswa.