detikJatimKamis, 08 Agu 2024 14:39 WIB
'Gempa Bumi' Gemparkan Sispamkota Pilkada 2024 di Pacitan
Suasana pemungutan suara di Pacitan mendadak jadi kepanikan setelah digucang gempa. Adegan tersebut merupakan simulasi sispamkota yang digelar Polres Pacitan.










































