detikJogjaMinggu, 20 Jul 2025 13:00 WIB Kobarkan Perang Jawa, Dari Mana Pasukan Diponegoro Dapat Biaya? Selama Perang Jawa pecah tidak sedikit uang yang dikeluarkan oleh pasukan Diponegoro dalam melawan Belanda. Lantas, dari mana sumber dana pasukan Diponegoro?