
Hotman Paris Bakal Gabung Tim Hukum Prabowo-Gibran Hadapi Sengketa Pemilu
Pengacara kondang Hotman Paris akan bergabung dengan tim hukum Prabowo-Gibran untuk menghadapi gugatan sengketa hasil pilpres di Mahkamah Konstitusi.
Pengacara kondang Hotman Paris akan bergabung dengan tim hukum Prabowo-Gibran untuk menghadapi gugatan sengketa hasil pilpres di Mahkamah Konstitusi.
Koordinator Kawal Pemilu dan Demokrasi Miftahul Arifin menilai keikutsertaan Hakim Konstitusi Arsul Sani di sidang sengketa Pemilu tidak perlu dikhawatirkan
Gugatan itu akan diajukan secara resmi besok sore.
Caleg DPRD Maluku Tengah, Nurmiati La Abusaleh, dari fraksi PAN jadi yang pertama melaporan PHPU Pileg di MK. Ini adalah laporan PHPU kedua yang diterima MK.
Caleg PAN DPRD Maluku Tengah, Nurmiati La Abusale, jadi pemohon pertama yang mendaftar Perkara Perselisihan Hasil Pemilu (PHPU) di MK.
Suhartoyo mengatakan pihaknya tetap menunggu para pemohon yang masih mengumpulkan bukti.
MK telah membuka pengajuan permohonan sengketa pemilu. Pengucapan putusan atau ketetapan Presiden dan Wakil Presiden 2024 dijadwalkan dilakukan pada 22 April.
Anwar Usman masih dapat ikut serta menyidangkan sengketa pemilu legislatif (pileg). Itupun dilakukan dengan syarat yakni tidak ada konflik kepentingan.
Tim hukum AMIN memastikan Anies dan Cak Imin akan hadir dalam sidang nantinya.
Elite PPP mengaku terkejut lantaran PPP gagal memenuhi ambang batas untuk melaju ke Senayan. PPP siap untuk ajukan sengketa pemilu ke MK.