
Pemkab Lampung Utara Janji Bangun SDN Berdinding Anyaman Bambu
Kadis Pendidikan Lampung Utara Mat Soleh mengunjungi SDN Handuyungan yang berdinding tepas. Mat berjanji akan membangun sekolah tersebut dalam waktu dekat.
Kadis Pendidikan Lampung Utara Mat Soleh mengunjungi SDN Handuyungan yang berdinding tepas. Mat berjanji akan membangun sekolah tersebut dalam waktu dekat.
Kondisi SD Negeri Handayung Ratu yang berdinding tepas. Lebih tragis lagi, di sekolah itu tidak ada toilet.