detikJatengKamis, 03 Okt 2024 07:00 WIB 5 Fakta Sejoli di Kebumen Gadaikan Sejumlah Motor buat Senang-senang Aksi sepasang kekasih di Kebumen terbilang cukup nekat. Keduanya menggadaikan sejumlah sepeda motor hanya untuk bersenang-senang. Berikut fakta-faktanya.