detikJatimSelasa, 26 Mar 2024 06:00 WIB 200 Siswa Miskin di Surabaya Terima Program Satu Sarjana Satu Keluarga Program satu sarjana satu keluarga miskin akan diberikan kepada 200 siswa di Surabaya. Pemkot sendiri sudah melakukan pendataan dan pengecekan.