detikSulselSelasa, 23 Jul 2024 10:31 WIB Oknum Satpol PP Majene Simpan Sabu Dalam Bungkus Rokok Ditangkap Oknum aparatur sipil negara (ASN) Satpol PP Kabupaten Majene, Sulawesi Barat (Sulbar) berinisial AN (38) ditangkap polisi atas kasus penyalahgunaan narkoba.