detikFinanceSenin, 08 Jul 2024 12:24 WIB
Jokowi Jengkel Masih Banyak Aturan Tak Sinkron, Perizinan Ruwet Bukan Main!
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengaku jengkel karena masih menemukan regulasi tidak sinkron yang dibuat Kementerian dan Lembaga.










































