detikJabarRabu, 28 Sep 2022 14:30 WIB Puluhan Rumah di Tasikmalaya Rusak Imbas gegara Pergerakan Tanah Sebanyak 35 rumah di Kabupaten Tasikmalaya mengalami pergeseran tanah. Hal itu disebabkan hujan deras yang melanda wilayah Tasikmalaya beberapa hari ini.