
Resep Pepes Tahu dan Telur Bumbu Cabe yang Gurih Pedasnya Mantap
Pepes tahu yang satu ini bukan hanya gurih tetapi juga pedas menyengat. Memakai tahu putih dengan paduan telur dan bumbu cabe. Gurih pedasnya mantap.
Pepes tahu yang satu ini bukan hanya gurih tetapi juga pedas menyengat. Memakai tahu putih dengan paduan telur dan bumbu cabe. Gurih pedasnya mantap.
Jika sedang berdiet, aneka pepes populer bisa jadi lauk enak. Ada pepes ayam berbumbu rempah, pepes ikan bumbu Bali atau pepes tahu yang gurih sedap.
Lauk dari tahu yang sederhana ini mudah dibuat. Rasanya pedas gurih karena dicampur bumbu cabe. Bisa jadi pilihan lauk enak di tanggal tua.