
5 Resep Pepes Sederhana, Lauk Sedap dan Bikin Nambah Nasi
Pepes merupakan olahan paling sedap dan sehat. Bisa dibuat dari bahan sederhana. Dari teri, rebon, tahu hingga tempe dengan paduan bumbu tradisional.
Pepes merupakan olahan paling sedap dan sehat. Bisa dibuat dari bahan sederhana. Dari teri, rebon, tahu hingga tempe dengan paduan bumbu tradisional.
Lauk dari tahu yang sederhana ini mudah dibuat. Rasanya pedas gurih karena dicampur bumbu cabe. Bisa jadi pilihan lauk enak di tanggal tua.