detikJatengJumat, 19 Jan 2024 21:32 WIB Rumah Roboh, Nenek Desti di Brebes Rawat Anak ODGJ di Bekas Kandang Karena tidak mempunyai biaya, Nenek Desti terpaksa merawat anaknya yang mengalami gangguan jiwa di bekas kandang sapi.