detikSulselJumat, 28 Jun 2024 22:00 WIB Heboh Pria Kendari Bawa Parang saat Tagih Utang, Pelaku-Korban Diamankan Pria inisial AS (35) di Kendari, membawa parang saat menagih utang Rp 35 juta di depan kantor salah satu perusahaan daerah. Pelaku dan korban diamankan polisi.