
Wapres Ke-9 Hamzah Haz Meninggal Dunia di Usia 84 Tahun
Wakil Presiden ke-9 RI, Hamzah Haz, meninggal dunia di usia 84 tahun. Kabar duka ini dikonfirmasi oleh Sekjen PPP Arwani Thomafi.
Wakil Presiden ke-9 RI, Hamzah Haz, meninggal dunia di usia 84 tahun. Kabar duka ini dikonfirmasi oleh Sekjen PPP Arwani Thomafi.
PPP mendoakan almarhum Wapres ke-9 RI Hamzah Haz diterima di sisi Allah SWT. PPP juga mendoakan agar jasa-jasa Hamzah Haz semasa hidup dapat dikenang.
PPP mendorong Cak Imin maju sebagai calon gubernur di Jakarta atau Jawa Timur. Menurutnya, itu bisa menjadi solusi bagi Cak Imin mengisi kekosongan waktu.
Mardiono mengaku tak mengincar posisi apapun dalam pemerintahan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka.
Mardiono menyebut Sandi belum berminat untuk maju dalam kontestasi.
Plt Ketum PPP Mardiono mendorong Ketum PKB Muhaimin Iskandar (Cak Imin) untuk maju sebagai calon gubernur.
Ketua DPW PPP Jatim Munjidah Wahab yakin 5 pasangan bacakada yang telah diberi rekomendasi akan memenangkan Pilkada Serentak 2024. Simak daftar calonnya.
Surya Paloh, Ahmad Syaikhu hingga Bambang Soesatyo (Bamsoet) menghadiri harlah PKB di JCC. Sejumlah elite parpol dari Gerindra hingga Golkar juga hadir.
PPP Bojonegoro mengungkapkan alasan memberikan rekom kepada pasangan Setyo Wahono-Nurul Azizah. Mereka menganggap bupati sebelumnya gagal. Simak selengkapnya.
Gercep banget, Setyo Wahono-Nurul Azizah resmi dapat rekomendasi ketiga dari PPP setelah sebelumnya menerima rekom dari Gerindra dan Demokrat.