
Rakernas Perbasi 2023 : Erick Thohir Soroti Tiga Kelemahan Ini
Erick Thohir menyoroti tiga kelemahan basket Indonesia dalam Rakernas PP Perbasi. Apa saja yang disorot anggota FIBA Board Member itu?
Erick Thohir menyoroti tiga kelemahan basket Indonesia dalam Rakernas PP Perbasi. Apa saja yang disorot anggota FIBA Board Member itu?
PP Perbasi menggelar Rakernas 2023 di Hotel Atlet Century pada 7-8 Februari ini. Rapat itu sekaligus untuk mempersiapkan sejumlah event tahun ini.
Indonesia akan menjadi tuan rumah FIBA World Cup 2023. Panitia Pelaksana tinggal menunggu SK (Surat Keputusan) resmi dari PP Perbasi.
Sekretaris Jenderal PP Perbasi Nirmala Dewi mengaku tak tahu dirinya dicalonkan menjadi anggota Komite Eksekutif PSSI.
Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Bola Basket U-15 resmi dimulai. Total ada 192 atlet yang memastikan keikutsertaannya.
Perbasi berencana menambah pemain naturalisasi demi memperkuat tim nasional basket untuk SEA Games 2023 di Kamboja. Ada dua posisi yang harus ditambah tenganya.
PP Perbasi berencana untuk menggelar Indonesia Development League (IDL) 2023 bagi pebasket usia 18 tahun hingga 23 tahun pada April mendatang.
Persiapan Indonesia menjadi tuan rumah FIBA World Cup 2023 terus digeber. Terbaru, pembangunan tutup atap stadion akan dilakukan pada akhir tahun ini.
PP Perbasi berharap pelaksanaan Indonesia Basketball League (IBL) 2022 dapat dihadiri 10-20 penonton.
12 pemain akan dipanggil mengikuti training camp timnas basket Indonesia menuju Kualifikasi FIBA World Cup 2023, mulai sedari di Jakarta hingga ke Las Vegas.