detikSumbagselRabu, 22 Okt 2025 06:00 WIB Polisi Bongkar 7 Pondok Narkoba di Muratara Polisi membongkar tujuh pondok liar di Musi Rawas Utara yang diduga digunakan untuk narkoba. Pengembangan kasus terus dilakukan untuk menangkap pelaku.