detikNewsJumat, 22 Jan 2021 12:58 WIB Nggak Ada Akhlak! Bawa Kabur Motor, Pelaku Malah Tinggalkan Pacarnya Seorang pria membawa kabur satu unit motor di Bantul. Tak sampai di situ, ternyata pelaku meninggalkan pacarnya di rumah korban.