
Kapolres Bireuen Diperiksa Divpropam Terkait Dugaan Penyalahgunaan Jabatan
Kapolres Bireuen, AKBP Jatmiko, diperiksa Divpropam Mabes Polri terkait dugaan penyalahgunaan wewenang. Polda Aceh menunggu hasil pemeriksaan.
Kapolres Bireuen, AKBP Jatmiko, diperiksa Divpropam Mabes Polri terkait dugaan penyalahgunaan wewenang. Polda Aceh menunggu hasil pemeriksaan.
Haidar Alwi meminta keluarga besar korps bhayangkara untuk meneladani Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo. Salah satu yang disorot yakni terkait kesederhanaan
Kapolri merotasi sejumlah pejabat Polri. Selain Pati, ada beberapa Pamen Polri yang dirotasi dan mendapat kenaikan pangkat seperti Kombes Hengki Haryadi.
"Ketegasan pengambilan keputusan oleh Kapolri menjadi indikator survei terkuat atas menaiknya tingkat kepercayaan kepada Polri," katanya.
Polri menggelar rekonstruksi Tragedi Kanjuruhan hari ini di lapangan Mapolda Jatim dan mendalami peran tiga tersangka, Kompol WS, AKP H, dan AKP BS.
Berkas perkara tersangka kasus Quotex, Doni Salmanan, sudah dinyatakan lengkap atau P21.
Bareskrim Polri mengungkap kasus peredaran narkoba di sejumlah wilayah Tanah Air. Salah satu kasus yang paling besar adalah kasus Indonesia-Malaysia dan Brunei.