detikJatimKamis, 09 Mei 2024 23:00 WIB Polairud Banyuwangi Perketat Pengamanan Pelabuhan Rakyat Jelang WWF di Bali Satpolairud Polresta Banyuwangi menggelar patroli ke sejumlah pelabuhan rakyat. Patroli dilakukan menjelang perhelatan internasional WWF di Bali.