detikJabarSelasa, 12 Mar 2024 13:21 WIB Pohon Beringin Tumbang Timpa 3 Rumah Warga di Kuningan Pohon beringin berukuran besar roboh dan menimpa tiga rumah warga Dusun Mulya Asih, Desa Puncak, Kecamatan Cigugur, Kabupaten Kuningan, pada Selasa (12/3) pagi.