
Hasil Quick Count Indikator Pilgub Sulsel 94,25%: Danny 23,58%, ASS 76,42%
Indikator masih merampungkan hasil hitung cepat atau quick count Pilgub Sulsel. Data sementara, Andi Sudirman-Fatmawati masih unggul di angka 76,42%.
Indikator masih merampungkan hasil hitung cepat atau quick count Pilgub Sulsel. Data sementara, Andi Sudirman-Fatmawati masih unggul di angka 76,42%.
Paslon gubernur Sulsel Danny-Azhar unggul 139 suara atas Andalan Hati di TPS 002 lokasi calon wali kota Makassar Munafri 'Appi' Arifuddin mencoblos.
Quick count Indikator untuk Pilgub Sulsel sudah 59,75%. Hasil sementara, Danny Pomanto-Azhar Arsyad meraih 23,72%, sementara Sudirman-Fatmawati 76,28%.
Perhitungan suara Pilgub Sulsel di TPS 004 Makassar menunjukkan hasil imbang antara pasangan Danny-Azhar dan ASS-Fatma, masing-masing meraih 142 suara.
59 Warga binaan Rutan Kelas II B Pangkajene, Pangkep, tidak bisa mencoblos di Pilkada 2024. Ada warga binaan yang tak punya nomor induk kependudukan (NIK).
Calon Wali Kota Makassar, Amri Arsyid, menyalurkan hak suaranya di TPS 006. Dia berharap pemimpin terbaik terpilih untuk Kota Makassar.
Cagub Sulsel Danny Pomanto bersama istrinya yang juga Calon Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail telah selesai menyalurkan hak pilihnya di TPS.
Warga di Kompleks Unhas Antang, Makassar, mulai menyalurkan hak suaranya di Pilkada 2024. Banyak yang datang lebih awal untuk menghindari hujan.
Calon Wali Kota Makassar Amri Arsyid meminta restu ibunda sebelum pencoblosan Pilkada 2024. Ia optimis dan berharap pemimpin terpilih membawa perubahan positif.
Pencoblosan Pilkada 2024 di Makassar sepi pemilih. Warga datang satu per satu ke TPS, dan proses berjalan lancar tanpa kendala.