
Fakta-fakta Kasus Pesilat PSHT di Kota Kediri Tewas Usai Dikeroyok
Sederet fakta terkini tentang kasus pesilat PSHT Kota Kediri tewas diduga menjadi korban pengeroyokan dan sempat koma selama dua hari.
Sederet fakta terkini tentang kasus pesilat PSHT Kota Kediri tewas diduga menjadi korban pengeroyokan dan sempat koma selama dua hari.
Kapolres Kediri Kota AKBP Teddy Chandra melayat ke rumah duka. Polisi berkomitmen menangkap para pelaku pengeroyokan pemuda 19 tahun di Kediri