detikNewsSenin, 27 Des 2021 10:55 WIB Penampakan Kapal Diduga Angkut Warga Rohingya di Perairan Bireuen Nelayan Aceh melihat kapal yang diduga membawa warga etnis Rohingya berada di Perairan Bireuen. Mereka tampak memenuhi kapal, namun belum diketahui jumlahnya.