detikHealthSenin, 16 Apr 2018 15:15 WIB
Iritasi Hingga Sirosis Hati, Ini Efek Miras Oplosan di Dalam Tubuh
Miras oplosan memang sangat berbahaya, selain bisa menyebabkan efek tenang, alkohol juga bisa menyebabkan kondisi kronis di beberapa organ penting.











































