detikFoodSelasa, 24 Agu 2021 05:00 WIB Ini 7 Efek Samping Konsumsi Gula Berlebih pada Kesehatan Siapa yang bisa menolak nikmat cake cokelat atau es krim stroberi vanila? Namun waspadai bahaya efek samping konsumsi gula berlebih pada kesehatan.