
Cara Tukar Uang Rusak di Bank Indonesia
Punya uang rusak? Detikers bisa menukarkan uang rusak ke Bank Indonesia, simak cara-caranya sebagai berikut
Punya uang rusak? Detikers bisa menukarkan uang rusak ke Bank Indonesia, simak cara-caranya sebagai berikut
BI Gorontalo membuka pelayanan penukaran uang lusuh, rusak atau tidak layak edar. Warga bisa menukarkan uang lusuhnya di mobil kas keliling di Pasar Tapa.
Jika Anda memiliki uang rupiah yang rusak atau bahkan dimakan rayap, bisa lho ditukarkan ke Bank Indonesia (BI) menjadi rupiah baru. Cara dan syaratnya gimana?
Penukaran uang rupiah rusak telah dibuka kembali hari ini 12 November 2020.
Bank Indonesia (BI) membuka kembali layanan penukaran uang rupiah rusak mulai 12 November 2020 di Kantor Pusat dan Kantor Perwakilan BI di seluruh Indonesia.