detikNewsSelasa, 01 Mar 2022 23:01 WIB Kasus Tewasnya Penghuni Kerangkeng Bupati Langkat Naik ke Penyidikan Polda Sumut terus mendalami kasus dugaan tewasnya penghuni kerangkeng Bupati Langkat nonaktif. Polisi telah menaikkan status perkara ke tahap penyidikan.