detikJatengRabu, 16 Apr 2025 19:54 WIB Cekcok Perkara Gadai Motor, Pria Banyumas Tewas Dikeroyok di Kandang Sapi Tim Satreskrim Polresta Banyumas menangkap tiga pelaku pengeroyokan hingga tewasnya pria berinisial IP, terkait masalah gadai sepeda motor.