detikJatengJumat, 21 Feb 2025 17:42 WIB Pukuli Kepala Kakaknya Pakai Palu, Pria Batang Diringkus Polisi Pria berinisial T ditangkap Polres Batang karena menganiaya kakak wanitanya menggunakan palu. Korban mengalami luka di kepala akibat hantaman sebanyak 5 kali.