
Video: Respons Pengamat-Komisi VII DPR soal AS Imbau Warganya Waspada Kunjungi RI
Pengamat pariwisata sebut imbauan AS pada warganya untuk waspada bepergian ke wilayah Indonesia adalah hal wajar, tapi Ketua Komisi VII DPR sebut berlebihan.
Pengamat pariwisata sebut imbauan AS pada warganya untuk waspada bepergian ke wilayah Indonesia adalah hal wajar, tapi Ketua Komisi VII DPR sebut berlebihan.
Balai Besar Taman Nasional Bromo Tengger Semeru menentukan tarif baru berwisata ke Gunung Bromo. Peningkatan tarif masuk ini berlaku mulai 30 Oktober 2024.
Tarif tiket masuk Gunung Bromo diterapkan berbeda untuk wisatawan lokal dan mancanegara. Pengamat mendesak agar ada inovasi saat tarif tiket masuk naik.
Tiket masuk Gunung Bromo naik mulai 30 Oktober 2024. Pengamat pariwisata menilai dampak positif bagi warga lokal dan perlunya edukasi bagi wisatawan soal ini.
Apa yang dikatakan oleh seorang blogger perjalanan bahwa 'Bali telah menjadi korban kesuksesannya sendiri' tidak bisa diabaikan. Kenapa?
Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan meminta pemerintah untuk menunda penerapan pajak hiburan. Menurut pengamat pariwisata, hal itu berdampak positif.
Menjelang akhir tahun, Indonesia mulai hitung-hitung soal peningkatan wisata. Tapi menurut pengamat pariwisata, data penghitungan itu salah.
Turis China takut berlibur ke Jepang dan Thailand. Pemerhati pariwisata menyebut Indonesia jangan ngarep turis China pindah melancong ke RI.
Pengamat pariwisata Taufan Rahmadi berbicara soal polemik di KEK Mandalika. Menurutnya, pariwisata itu harus bicara mengenai kemaslahatan masyarakat.
Gubernur Bali, Wayan Koster berencana melarang turis naik gunung di Bali. Wacana itu banyak ditentang. Pengamat pariwisata bahkan bilang, guide lokal bisa mati.