
Jaga Warisan Lokal, Hotel di Bali Gunakan Arak Jadi Welcome Drink
Berbagai cara dilakukan agar arak Bali semakin populer di mata turis asing. Mayoritas hotel di Pulau dewata menggunakan arak Bali sebagai welcome drink.
Berbagai cara dilakukan agar arak Bali semakin populer di mata turis asing. Mayoritas hotel di Pulau dewata menggunakan arak Bali sebagai welcome drink.
Penataan Pantai Seminyak, Legian, Kuta (Samigita) mendekati rampung. Salah satu hal yang menarik perhatian wisatawan adalah papan nama baru Pantai Kuta.
Artis Verrel Bramasta sempat terserang Bali Belly ketika liburan di Bali. Ia sampai harus dirawat di rumah sakit.
Gunung-gunung di Bali iusulkan untuk menjadi kawasan suci dan pendakian pun dilarang. Penyarikan (tokoh adat) merespons usulan itu.
Turis Irlandia baru-baru ini curhat sakit Bali Belly. Ternyata, sakit ini sering diidap turis saat liburan di Bali.
Para pemandu wisata Gunung Agung tidak menyangka muncul rencana pelarangan pendakian gunung di seluruh Bali. Mereka pun bereaksi.
Jalur tikus 'legendaris' pematang sawah di kawasan Tibubeneng, Kuta Utara, Badung atau dikenal dengan Gang Mango ditutup sementara. Sedang diperbaiki.
Bali diprediksi kebanjiran turis asing dalam waktu dekat. Hal itu terjadi seiring dengan ramainya rencana terbang maskapai internasional ke Pulau Dewata.
Turis asing mengungkapkan ia terserang diare saat liburan di Bali. Ia pun membeberkan gejala yang dirasakannya.
Gubernur Bali I Wayan Koster berencana menetapkan gunung di Pulau Dewata sebagai kawasan suci. Pemberian status kawasan suci itu dipengaruhi faktor sejarah.