
PT Banten Kuatkan Hukuman Terdakwa Penghasut Bentrokan Pasar Kutabumi
Pengadilan Tinggi Banten menerima banding jaksa dalam perkara kerusuhan Pasar Kutabumi. PT menguatkan putusan PN Tangerang yang menyatakan terdakwa bersalah.
Pengadilan Tinggi Banten menerima banding jaksa dalam perkara kerusuhan Pasar Kutabumi. PT menguatkan putusan PN Tangerang yang menyatakan terdakwa bersalah.
PT Banten memperberat hukuman tiga terdakwa pengedar sabu seberat 23 kilogram asal Pekanbaru, Riau. Tiga terdakwa hukumannya menjadi 20 tahun penjara.
Banding yang diajukan 8 WN Iran, penyelundup 319 sabu yang divonis hukuman mati ditolak PT Banten. Tidak ada keringanan, 8 WN Iran itu tetap dihukum mati.
Pengadilan Tinggi (PT) Banten menerima perlawanan JPU atas putusan sela terhadap perkara korupsi pembangunan Pasar Grogol, Cilegon, senilai Rp 2 miliar.
Pengadilan Tinggi Banten memperberat hukuman untuk terdakwa Darwinis, eks Kepala Unit Administrasi Kredit Bank Banten. Durasi hukuman menjadi dua kali lipat.
Eks Direktur Utama PT Krakatau Steel (KS), Fazwar Bujang, tetap dihukum penjara 5 tahun dan denda Rp 500 juta subsider 3 bulan.
PT Banten memotong hukuman eks Kepala BPN Lebak Ady Muctadi di kasus suap pengurusan lahan di Maja. PT Banten memotong hukuman dari 7 tahun menjadi 6 tahun bui.
Hakim Pengadilan Tinggi Banten menghapus hukuman pidana tambahan berupa pencabutan hak atas perangkat komunikasi internet terdakwa revenge porn Pandeglang
Hakim mengubah putusan. Bila dulu. Dulu, harta Indra Kenz dirampas untuk negara, kini harta Indra Kenz dibagikan ke korban Binomo yang dulu disebut penjudi.
Sejumlah aset dari iPhone hingga Tesla Indra Kenz bakal dikembalikan ke korban.