detikNewsSelasa, 15 Agu 2023 11:47 WIB 7 Hal Diketahui soal Penangkapan Teroris di Bekasi oleh Densus 88 Densus 88 menangkap DE, seorang terduga teroris di Bekasi yang juga merupakan karyawan KAI. DE disebut sudah berbaiat ke ISIS dan berniat menyerang Mako Brimob.