detikNewsSelasa, 22 Jun 2021 16:21 WIB
            
            Cegah Corona, Sekolah di Sumedang Bagi Rapot Via Drive Thru
Sebuah sekolah di Sumedang gunakan sistem drive thru saat pembagian rapot para muridnya. Hal itu dilakukan sebagai salah satu upaya mencegah penyebaran Corona.










































