
'Patung Persib' yang Diselimuti Misteri
Banyak yang belum tahu jika Monumen Sepak Bola yang ikonik di Kota Bandung ternyata dibuat seniman patung Nyoman Nuarta.
Banyak yang belum tahu jika Monumen Sepak Bola yang ikonik di Kota Bandung ternyata dibuat seniman patung Nyoman Nuarta.
Sebuah patung berdiri kokoh di Kota Bandung. Patung berbentuk pemain sepak bola itu adalah salah satu monumen paling ikonik di Kota Bandung.