detikJatengKamis, 27 Jul 2023 13:51 WIB
Pasutri Hilang Bawa 2 Balita Ditemukan di Lereng Lawu Dipulangkan ke Klaten
Pasangan suami istri asal Kecamatan Karangnongko, Klaten yang pergi bersama dua balitanya yang ditemukan di kawasan lereng Gunung Lawu dipulangkan ke Klaten.










































