detikNewsRabu, 23 Agu 2017 10:06 WIB Kasus Suap 'Sapi-Kambing', Mobil Panitera Masih Parkir di PN Jaksel Mobil Honda HR-V milik panitera pengganti Tarmizi yang disegel KPK sejak Senin (21/8) masih terparkir di halaman Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.