detikSulselRabu, 13 Nov 2024 18:30 WIB Manusia Akan Punah Seperti Dinosaurus Jika Ini Terjadi Penelitian dari University of Bristol memperingatkan bahwa suhu ekstrem dan pembentukan superbenua Pangea Ultima dapat mengancam kepunahan manusia dan mamalia.