
Bobby Sebut Perbaikan Pagar TMP Medan Belum Dianggarkan Tahun Ini
Pagar di Taman Makam Pahlawan (TMP) Medan banyak yang dicopot dan disimpan oleh penjaga makam karena tembok penyangga pagar sudah banyak yang rusak.
Pagar di Taman Makam Pahlawan (TMP) Medan banyak yang dicopot dan disimpan oleh penjaga makam karena tembok penyangga pagar sudah banyak yang rusak.
Pagar besi di Taman Makam Pahlawan Medan tidak dicuri, melainkan disimpan untuk mencegah kerusakan. Polisi pastikan kondisi pagar aman dan terjaga.
Polisi memastikan pagar besi Taman Makam Pahlawan Medan tidak hilang, melainkan disimpan untuk keamanan. Pengecekan dilakukan setelah viral di media sosial.